Asus padfone s plus, berbekal RAM 3 GB

Leave a Comment
Padfone S merupakan Smartphone
hybrid andalan ASUS yang kini sudah hadir dalam varian terbaru. Dengan tambahan label ‘Plus’, smartphone tersebut memiliki peningkatan  performa yang sangat menggiurkan.padfone s 
yang sebelumnya hanya memiliki memori RAM 2 GB kini naik menjadi 3 GB di varian Padfone S Plus. Selain itu, kapasitas memori internalnya juga bertambah menjadi 64 GB.


Kombinasi penambahan kapasitas RAM dan memori internal membuat pengguna dapat menyimpan lebih banyak aplikasi dan membukanya secara bersamaan dengan tingkat ‘hang’ yang terbilang minim. Penambahan kapasitas memori juga menghilangkan masalah memori yang dimiliki Pendahulunya, Padfone S. Padfone S memang dibekali dengan memori 16 GB, namun kapasitas yang dapat digunakan pengguna hanya 10,5 GB saja. Hasilnya, memori pun cepat penuh ketika banyak aplikasi terpasang
atau menerima update.


Selain penambahan performa, tidak banyak perubahan lainnya yang diberikan oleh ASUS. Padfone S Plus tetap menggunakan layar yang sama 5 inci (1080 x 1920 piksel) dan didukung
prosesor quad-core Snapdragon 801 2,3 GHz. Begitu pula dengan kamera utamanya yang berkapasitas 13MP serta baterai berdaya 2300mAh. Pada tanggal 8 April nanti rencananya ASUS Padfone S Plus akan mulai dijual di Malaysia. Dari segi harga, ASUS akan membanderolnya dengan harga sekitar Rp 3
jutaan.
Next PostNewer Post Previous PostOlder Post Home

0 komentar:

Post a Comment

Powered by Blogger.

subcriber

Total Pageviews

Powered By Blogger

Page Rank

Advertisment

Blogroll

Instagram

I miss it all

Foto kiriman Fiq. (@syafiqsr) pada

Advertisment